Empat pasangan calon gubernur dan wakil gubernur terlibat dalam persaingan yang seru untuk memenangkan hati masyarakat Riau dalam pemilihan gubernur (Pilgub) atau Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di bulan juni 2018 ini. Seperti kita ketahui sebelumnya KPUD telah menetapkan empat pasangan calon berdasarkan Keputusan yang tertuang dalam Surat Nomor 32: PL.03.3/BA/14/Prov/II/2018, Yairu
"Nomor urut 1 dipegang oleh pasangan Syamsuar dengan Edy Natar Nasution. Partai pengusungnya adalah Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Nasional Demokrat (NasDem). Selanjutnya, nomor urut 2 diperoleh oleh Lukman Edi yang berpasangan dengan Hardianto Keduanya diusung Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan
Gerakan Indonesia Raya (Gerindra). Berikutnya nomor urut 3 diperoleh Firdaus dengan pasangannya Rusli Effendi. Pasangan ini diusung oleh Partai Demokrat dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Dan nomor urut 4 dipegang oleh Arsyadjuliandi Rachman dengan pasangannya Suyatno. Keduanya diusung oleh Partai Golongan Karya (Golkar), Partai Demokrasi Indonesia
Perjuangan (PDIP) danPartai Hati Nurani Rakyat (Hanura).
Dan berikut ini adalah hasil quick count atau hitung cepat sementara pilgub riau 2018:
1. Pasangan Syamsuar - Edy Natar Nasution dengan perolehan suara sebesar ... Persen
2. Pasangan Lukman Edi - Hardianto dengan perolehan suara sebesar ... Persen
3. Pasangan Firdaus - Rusli Effendi dengan perolehan suara sebesar ... Persen
4. Pasangan Arsyad Juliandi Rahman - Suyatno dengan perolehan suara sebesar ... Persen.
Meskipun persaingan untuk menjadi pemenang dalam pemilihan gubernur Riau berlangsung sengit, diharapkan jalannya proses pemilihan hingga penghitungan hasil dapat berjalan dengan lancar dan aman.