25 Password Terburuk

Para pengguna internet biasanya memilih password atau kata kunci yang mudah diingat untuk masuk ke suatu situs, namun kita harus hati-hati karena password yang mudah diingat itu sangat mudah pula dibobol oleh hacker, sehingga password seperti ini bisa dikategorikan sebagai password yang buruk.Baru-baru ini Ubergizmo telah menerbitkan sebuah daftar tentang password terburuk sepanjang tahun 2013 lalu yang sering digunakan oleh para
pengguna internet. Parahnya, daftar itu tak jauh berubah dengan daftar di tahun 2012, password '123456' masih berada di posisi teratas sebagai password paling buruk.

Berikut ini daftat selengkapnya 25 Password terburuk sepanjang tahun 2013 versi ubergizmo:

1. 123456
2. Password
3. 12345678
4. qwerty
5. abc123
6. 123456789
7. 111111
8. 1234567
9. iloveyou
10. adobe123
11. 123123
12. sunshine
13. 1234567890
14. letmein
15. photoshop
16. 1234
17. monkey
18. shadow
19. Sunshine
20. 12345
21. password1
22. princess
23. azerty
24. trustno1
25. 000000

Nah, setelah mengetahui nama-nama password terburuk, alangkah baiknya kita menghindari atau meninggalkan penggunaan password seperti itu, biarlah agak susah sedikit asalkan aman dari gangguan hacker.

Related Posts:

  • Daftar Grup WA IslamHalo sobat daftar, terutama bagi sobat muslim yang senang akan kajian-kajian Islam, maka pada kesempatan kali ini kami akan menampilkam daftar beberapa grup Islami yang dapat diakses melalui salah satu instan messaging yakni … Read More
  • Pangeran Arab Saudi Yang Aktif Di InstagramKedatangan Raja Salman beserta 25 Pangeran ke Indonesia sangat menarik perhatian warga Indonesia, dan yang bikin penasaran tentu adalah beberapa sosok pangeran yang menyertai sang raja. Agar sedikit mengurangi rasa kepenasara… Read More
  • 10 Tren Teknologi 2016 Dalam PrediksiHalo sobat pembaca, di awal tahun ini kita akan tampilkan daftar 10 trend teknologi tahun 2016 dalam prediksi yang dilansir dari sebuah lembaga riset asal Amerika Serikat bernama Gartner , apa sajakah itu? yuk kita simak saj… Read More
  • Aplikasi Foto Terbaik dan TerpopulerHalo sobat daftar, kali kita akan tampilkan daftar aplikasi terbaik dan terpopuler dengan rating di atas 4 yang bisa diunduh di Play Store hp Android anda, berikut ini beberapa di antaranya :1. Pixlr ExpressAplikasi Edit Bing… Read More
  • Peringkat Kecepatan Internet Negara-Negara ASEANKita ketahui negara-negara anggota ASEAN terdiri dari 10 Negara, yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Brunei Darussalam, Thailand, Filipina, Vietnam, Kamboja, Laos dan Myanmar. Nah kali ini blog Daftar-Daftar akan menampilka… Read More