Skytrax telah merilis bandara-bandara terbaik sedunia dari berbagai kategori, penghargaan bergengsi itu diberikan di Passenger Terminal Expo 2019 di London pada bulan Maret yang lalu. Daftar Skytrax World Airport Awards dipilih oleh penumpang dalam survei kepuasan pelanggan bandara global. Selain menghitung 10 bandara terbaik, Skytrax memberikan penghargaan dalam kategori bandara regional, staf bandara terbaik, tempat makan bandara, pengiriman bagasi dan bandara terbersih.
Dari hasil survei tersebut secara keseliruhan, Skytrax menempatkan Bandara Changi di Singapura sebagai Bandara terbaik di dunia, sementara itu bandara Soekarno Hatta milik Indonesia masih di nomor dua di Asia Tenggara dan naik lima peringkat dari tahun lalu. Peringkatnya ke-40 dan tidak ada bandara lain di regional ASEAN selain Bandara Changi di Singapura yang bercokol di peringkat pertama.
Nah untuk itu berikut ini adalah daftar bandara terbaik di dunia dari berbagai kategori:
1. Baku sebagai Best Airport in Russia & CIS
2. Brisbane sebagai Best Airport in Australia/Pacific
3. Budapest sebagai Best Airport in Eastern Europe
4. Cape Town sebagai Best Airport in Africa
5. Centrair Nagoya sebagai Best Regional Airport in Asia dan World's Best Regional Airport
6. Cologne / Bonn sebagai sebagai Best Regional Airport in Europe
7. Copenhagen sebagai Best Airport in Northern Europe
8. Crowne Plaza Changi Airport
sebagai Best Airport Hotel in Asia dan World's Best Airport Hotel
9. Delhi sebagai Best Airport in India/ Central Asia
10. Denver sebagai Best Regional Airport in North America
11. Doha Hamad sebagai Best Airport In Middle East dan Best Airport Staff in Middle East
12. Durban sebagai Best Airport Staff in Africa dan Best Regional Airport in Africa
13. Fairmont Vancouver Airport
sebagai Best Airport Hotel in North America
14. Gold Coast sebagai Best Airport Staff in Australia/Pacific dan Best Regional Airport in Australia/Pacific
15. Guangzhou sebagai World's Most Improved Airport dan Best Airport Staff in China
16. Haikou Meilan sebagai Best Regional Airport in China
17. Hong Kong sebagai World's Best Airport Dining dan World's Best Airport Immigration Service
18. Houston Airports System sebagai World's Best Website & Digital Services
19. Hyderabad sebagai Best Airport Staff in India/Central Asia dan Best Regional Airport in India/Central Asia
20. Kansai sebagai World's Best Airport for Baggage Delivery dan World's Best Low Cost Terminal
21. Kazan sebagai Best Airport Staff in Russia & CIS
22. Lima sebagai Best Airport in South America
23. London Heathrow sebagai Best Airport in Western Europe dan World's Best Airport Shopping
24. London Heathrow-T5 sebagai World's Best Airport Terminal
25. Madrid Barajas sebagai Best Airport in Southern Europe
26. Marriott Bogota Airport sebagai Best Airport Hotel in South America
27. Munich sebagai Best Airport in Central Europe dan Best Airport in Europe
28. Panama Tocumen sebagai Best Airport in Central America dan Best Airport Staff in Central America
29. Pullman Brisbane Airport sebagai Best Airport Hotel in Australia/Pacific
30. Pullman Guangzhou Airport sebagai Best Airport Hotel in China
31. Quito sebagai Best Airport Staff in South America dan Best Regional Airport in South America
32. Seattle-Tacoma sebagai Best Airport Staff in North America
33. Seoul Incheon sebagai World's Best Transit Airport
34. Shanghai Hongqiao sebagai Best Airport in China
35. Singapore Changi sebagai World's Best Airport, World's Best Airport Leisure Amenities, dan Best Airport in Asia
36. Sofitel London Heathrow sebagai Best Airport Hotel in Europe
37. Tokyo Haneda sebagai World's Best PRM/Accessible Facilities, World's Best Domestic Airport, World's
Cleanest Airport
38. Tokyo Narita sebagai Best Airport Staff in Asia dan World's Best Airport Staff
39. Vancouver sebagai Best Airport in North America
40. Vienna sebagai Best Airport Staff in Europe
41. Yekateringburg sebagai Best Regional Airport in Russia & CIS
42. Zurich sebagai World's Best Airport Security Processing.
Demikianlah sobat daftar, postingan dari kami mengenai daftar Bandara Udara atau lebih dikenal dengan nama bandara yang kami kutip dari Detik.
Source : Detik.